Kamis, 05 Januari 2017

Pentingnya berhias diri memakai Perhiasan ( Cincin Kawin ) atau aksesoris diri


Banyak orang yang memakai perhiasan dikarenakan ingin tampil yang berbeda dengan orang lain atau menjadi sorotan banyak orang merupakan kebanggan tersendiri oleh karenanya banyak orang memakai aksesoris bisa berupa cincin, kalung, gelang atau anting- anting, baik itu terbuat dari bahan mulia seperti emas, palladium atau silver, ada juga yang memakai aksesoris dari bahan selain bahan mulia dalam berhias diri
Jika ada orang memakai atau memiliki perhiasan yang terbuat dari bahan mulia maka orang itu dianggap mempunyai kedudukan tinggi dalam kehidupan sosialnya, dan dia sangat dihormati atau disegani banyak orang, sehingga tak sedikit orang berlomba-lomba dalam mengkoleksi aksesoris yang dipakainya dengan tujuan orang lain memandangnya tidak bosan dengan penampilannya karena aksesoris atau perhiasan yang dipakai selalu berubah-ubah
setiap artis yang tampil didepan umum selalu memperhatikan penampilannya karena itu akan menjadi daya tarik tersendiri bagi fans-fansnya dan menjadi ciri khas dari pada kepribadian artis itu sendiri, selain daya tarik talenta yang dimilikinya, meskipun masih banyak orang yang tidak memperhatikan penampilan karena dianggap sesuatu yang tidak tertalu penting, tapi sejatinya ini sangat penting karena dapat membuat orang lain yakin pada anda sebelum anda memperlihatkan Talenta ( ilmu anda ) dalam memperhatikan penampilannya tak luput dari perhiasan atau aksesoris yang dipakainya meski itu sebagai pelengkap tetapi dapat menambah aura kecantikan yang dimilikinya,
tak sedikit pula artis yang memamerkan perhiasan yang dimilikinya baik itu berupa Cincin Emas , Cincin Kawin yang telah diberikan oleh kekasihnya, gelang, kalung atau perhiasan lainya, sehingga itu dapat menjadi kebanggan bagi diri mereka sendiri atau sekedar ungkapan rasa kebahagiaannya setelah memiliki perhiasan itu semua, kebiasaan itu pula terkadang diikuti oleh fans-fans artis yang menjadi idola mereka sehingga artis dapat mempengaruhi kejiwaan mereka, bahkan sampai gaya hidup mereka diikuti,
kesimpulan dari artikel ini adalah banyak orang terkesan dengan penampilan, dan penampilan tak terlepas dari namanya perhiasan atau aksesoris, meski hal yang sepele tapi itu dapat membuat orang berbeda cara menilai penampilan itu sendiri oleh kerenanya penampilan yang baik akan membuat orang terkesan baik dan jika ditiru maka yang menirunya akan tercermin penampilan baik pula, tetapi jika penampilan yang buruk maka yang terjadi akan sebaliknya,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar